Buah
Bobot cabe Lentur F1 mencapai 5,5-6,5 gram per buah dengan panjang rata-rata 18-20 cm. Daya simpan nya sangat lama, jadi baik terhadap penyimpanan selama pengiriman jarak jauh , serta ditunjang dengan bentuk yang elastis dan berotot.
Toleransi
Cabai keriting cabe Lentur F1 merupaka varietas baru dari Cap Panah Merah yang direkomendasikan untuk dataran rendah hingga tinggi, tetapi lebih optimal jika ditanam pada dataran menengah dengan ketinggian 500-1500 diatas permukaan laut.
Daya Tahan
Tahan terhadap layu bakteri, busuk phytoptora, serta memiliki toleransi tehadap bakterial spot (BS) apabila ditanam pada dataran menegah yang sudah endemik dengan bakterial spot (BS).
Potensi Hasil
1,2 kg per tanaman, dengan potensi hasil per hektar mencapai 25-29 ton per hektarnya.
#Benih #Cabai #Hibrida #Bersertifikat #Panah_Merah
0 komentar: