Kamis, 04 Oktober 2018

Sistem Vertikultur ALETERNATIF MENANAM DIMUSIM KEMARAU


 
Tomat, jamur, cabai terong dan bragam sayuran lainnya tumbuh subur dirumah budi santoso, desa tegal nalar , bantul jogjakarta.

Musim kemarau tidak mempengaruhi prokdutivitas  tanaman sayurannya, sebab budi menggunakan sistem vertikultur atau tanaman bertingkat. Sistem ini mepunyai kelebihan diantaranya efisiensi ruangan dan penggunaan air, sekali siram maka air akan membasahi semua pot termasuk yang berada dibawahnya.
 
sistem ini juga tidak mengenal musim, dengan sinar matahari yang cukup dan pupuk organik pada media tanam akan membuat sayur mayur menjadi segar dan tak membususuk.

Kesuksesannya memanfaatkanlahan sempit ini membuat banyak mahasiswa dan pelajar untuk datang dan belajar dirumahnya.

Budi santoso hanyalah satu dari banyak warga yang berusaha mengembangkan program kawasan mandiri pangan mandiri. Sistem ini diharapkan jadi contoh bagi warga lainnya untuk pengelolaan lahan serta untuk antisipasi musim serta cuaca.

Dari lahan yang sempit ini, budi dapat menghasilkan omset ratusan ribu rupiah per harinya.


SHARE THIS

Author:

Mari berbagi pengetahuan penting dan unik lainnya yang ada dibumi ini.

0 komentar: